Description
- Mengumpulkan dan menganalisis data FTE (Full Time Equivalent) karyawan yang bekerja dalam proyek hibah melalui sistem Talenta.
- Memastikan pencatatan FTE (Full Time Equivalent) sesuai dengan kebijakan grantor dan persyaratan pelaporan hibah.
- Melaporkan tren FTE (Full Time Equivalent) dan mengidentifikasi potensi risiko atau ketidaksesuaian dalam alokasi sumber daya manusia.
Requirements
- Pengalaman kerja dalam monitoring proyek, keuangan hibah, atau administrasi proyek
- Memahami konsep FTE (Full Time Equivalent), pengelolaan tenaga kerja dalam proyek, dan sistem Talenta.
- Mampu mengolah dan menganalisis data dengan Microsoft Excel, Google Sheets, atau software terkait.
- Memiliki kemampuan komunikasi dan koordinasi yang baik.
- Teliti, detail-oriented, dan mampu bekerja secara mandiri maupun dalam tim.