Description
1. Mengawasi kelancaran pelaksanaan perbaikan/ pemeliharaan suku cadang, alat-alat kerja dan peralatan listrik dan instrumen.
2. Melaksanakan perbaikan peralatan berdasarkan rencana pemeliharaan yang sesuai dengan standar kualitas, kuantitas, waktu dan biaya.
3. Mengadakan koordinasi dan mendukung kegiatan unit kerja Pemeliharaan Mesin dalam rangka pemeliharaan mesin yang bersifat pencegahan over haul, modifikasi dan penyempurnaan.
4. Diutamakan yang mempunyai pengalaman kerja 3 tahun di bidangnya.
5. Penempatan di PT Industri Kemasan Semen Gresik
6. Lokasi Kerja di Kab. Tuban
Requirements
1. Akreditasi Universitas A
2. Leadership tinggi
3. Mampu adapatasi lingkungan kerja secara cepat
4. Mampu bekerja secara Tim