Description
- Melakukan analisis kebutuhan partnership yang terkait dengan pengembangan produk dan bisnis Perusahaan.
- Mengelola aktivitas akuisisi dan kerja sama dengan partner-partner eksternal Perusahaan yang terkait dengan pengembangan produk dan bisnis Perusahaan termasuk di dalamnya identifikasi mitra, negosiasi, dan deal kerja sama.
- Melakukan aktivitas reternsi mitra-mitra Perusahaan untuk memastikan kelancaran kerja sama yang menguntungkan.
- Berkoordinasi dengan seluruh tim terkait di internal Perusahaan dalam rangka pemenuhan kebutuhan kerja sama kemitraan.
- Melaksanakan aktivitas admnistrasi dalam rangka penyelenggaraan kerja sama bisnis kemitraan.
Requirements
- Minimal memiliki latar belakang pendidikan Sarjana dari Universitas / Program Studi dengan akreditasi minimal B.
- Memiliki kemampuan sales / business development terutama di industri financial technology / digital payment.
- Mempunyai kemampuan analisis dan pemecahan masalah yang excellent.
- Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik serta mampu membangun networking.
- Proaktif, Bertanggung jawab dan Memiliki kemampuan pembelajaran dan adaptasi yang cepat.
- Dapat bekerja di bawah tekanan atau target baik secara tim maupun individu.